Kamis, 13 Maret 2014

Mau Sehat Kuncinya di Darah??

Jika anda ingin sehat maka kuncinya ada di darah anda..!! Lha kok bisa?? mari kita cek awal mula kejadian manusia itu dari setetes mani kemudian jadi segumpal darah trus jadi segumpal daging. Maka ini harus kita pahami secara luas kalau tubuh kita terjadi gangguan penyakit apapun itu namanya sakit pertama kali harus di cek yaitu masalah darah anda. Itulah kenapa kalau kita ke dorkter pertama kali di cek ya masalah tekanan darah, cek darah, tes darah yg dari situ semua akan ketahuan kita sakit apa.

Lha terus gimana biar sehat terus, ya satu-satunya jalan harus dijaga kualitas darah kita dengan baik. Makan makanlah yang mengandung keseimbangan asam dan basa. Apa itu ya kita belajar dari gigi kita. Lihat gigi kita ada berapa jumlahnya?? Ada 32 to pinter..he he
Kita perhatikan gigi taring fungsinga untuk mengunyah daging, jumlahnya ada berapa, 4 to? kalau gitu 38/4 = 8, jadi idealnya itu kalau makan daging itu seminggu ya 1 kali saja. lha sekarang kalau tiap hari makan daging apa jadinya?? Pasti tubuh kita akan bermasalah, kolesterol naik dlsb akibatnya kl darah sudah terganggu pasti tubuh kita akan sakit.
simak artikel lanjutanya..

Semoga bermanfaat
Salam Sukses Sehat Super Mulia

Mas Priyanto



0 komentar:

Posting Komentar